TANDA KEDATANGANNYA

TANDA KEDATANGANNYA
Dalam Matius 24;3 para murid bertanya kepada Tuhan, "Katakanlah kepada kami bilamanakah itu akan terjadi dan apakah tanda kedatanganMu dan tanda kesudahan
dunia?" Kata Yunani yang diterjemahkan sebagai "kedatangan" dalam ayat di atas adalah parousia yang juga bisa diterjemahkan "kehadiran" dalam Perjanjian Baru.
Salah satu tanda kehadiranNya adalah bahwa gunung-gunung meleleh seperti lilin, atau pemerintahan kehilangan otoritas dan kemampuan mereka untuk 
mengendalikan situasi dan krisis yang turun ke atas bumi. Bdk.Maz 97
Salah satu pelajaran terakhir yang akandipelajari manusia sebelum akhir jaman ini adalah bahwa kita tidak bisa memerintah diri kita tanpa menghancurkan diri
sendiri. Manusia telah diberi otoritas atas bumi, dan diperintahkan untuk memerintahkan atasnya, tetapi manusia tidak bisa melakuannya tanpa berada di bawah 
otoritas dan pemerintahan Tuhan.
BERSAMBUNG
Soal Kerajaan Allah (Rm 14:17) bukan soal makan dan minum melainkan soal:
- kebenaran
- damai sejahtera
- sukacita oleh roh Kudus

Warta Sepekan GbI Sawangan
19 Jan 2003
The Rise and Falls of Kingdoms, Rick Joyner.
The Morning Star Journal, Vol.12 No.4
Diterjemahkan seijin MorningStar Ministries and Publictions

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama